Ketua umum Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) Jamalul Izza (kedua kanan) dalam acara seminar Indonesia Internet Expo Summit di Jakarta Convention Centre (JCC), Jakarta, Kamis, (26 September 2019). APJII menargetkan 2.000 desa bisa terkoneksi internet pada 2020 melalui program Desa Internet Mandiri yang diluncurkan pada Agustus lalu. Melalui program ini, APJII berperan mendampingi desa-desa minimal selama enam bulan.
Share: